Cara Buat Konfigurasi Web Server (HTTP)
Halo Bro..., kembali lagi dengan saya FERDY, saya akan memberikan info tentang tutorial membuat konfigurasi web server (HTTP) dengan Cisco Paket Tracer.
Baiklah kita mulai dengan, saya akan menjelaskan sedikit tentang komponen yang kita pakai kali ini.
Web Server atau Klien web adalah perangkat lunak server, atau perangkat keras yang didedikasikan untuk menjalankan perangkat lunak ini, yang dapat memenuhi permintaan klien di World Wide Web. Server web dapat secara umum, berisi lebih dari satu situs web.
Switch adalah Perangkat keras yang terdapat pada jaringan komputer yang berfungsi sebagai alat penghubung antara komputer dan komponen jaringan .
Oke langsung saja ke tutorialnya Step By Step dibawah ini yaitu:
1. Pertama kita buat Topologi-nya dulu, yang kita butuhkan adalah 1 Server, 1 Switch dan 3 PC, untuk kurang lebih rangkaian Topologi-nya seperti gambar dibawah ini.
2.Nah jika sudah tugas Nya adalah menambahkan IP Netmask dan DNS server
PC1
IP 192.168.1.1
Netmask 255.255.255.0
DNS server 192.168.1.10
PC2
IP 192.168.1.2
Netmask 255.255.255.0
DNS server 192.168.1.10
PC3
IP 192.168.1.3
Netmask 255.255.255.0
DNS server 192.168.1.10
SERVER
IP 192.168.1.10
Netmask 255.255.255.0
Nah cara memasukkan nya tekan salah satu komponen pilih dekstop lalu pilih yang paling pojok kiri dan ganti dengan yang di atas jangan lupa save agar tidak hilang
3.Jika sudah masuk ke server lalu pilih menu http > hapus index.html > lalu buat file yang baru name harus index.html buat index html nya bebas mau di isi apa saya isi source kode di bawah ini
<center><h1>TESTED NETWORKING FERDARK</h1><a href="https://ibb.co/gwttZ0H"><img src="https://j.top4top.io/p_1905a6kkq0.jpg" alt="1591320556-picsay" height="250px" width="250px">
Jika sudah save bagaimana cara melihat File nya? Pilih salah satu PC lalu pilih menu Web browser lalu masukan IP 192.168.1.10
Maka akan muncul file kalian hehehe
Cukup seperti ini saja tutorial dan artikel kali ini Semoga bermanfaat